Minggu, 24 April 2011

Update Blog Agar Dikunjungi Googlebot

Bila pada awal ngeblog, salah satu pertanyaan mengenai tips SEO yang ingin saya cari tahu jawaban  adalah apa hubungannya menerbitkan posting blog (update blog) secara berkala dengan kunjungan Googlebot ? Bagaimana bila tidak ada ide baru untuk suatu posting baru, bukankah sebuah posting yang berkualitas berpengaruh pada SEO dan ketertarikan pengunjung/ pembaca ? Lantas apa solusinya....???

Senin, 18 April 2011

testing

Posted 18 April 2011 Pk.0756
Melihat tampilan perbedaan jam
Republish 18 April 2011 Pk.17:04

Jumat, 15 April 2011

Tampilan SERP pada @ users berbeda beda

Beberapa hari yang lalu pada saat hendak mengamati posisi blog posting saya di SERP, tanpa sengaja saya login ke Google menggunakan account Google saya yang lain dan menemukan perbedaan tampilan laman hasil pencarian (SERP). Dimana saya melakukan pencarian dengan keywords yang biasa saya gunakan, namun tampilan SERP menempatkan posisi blog posting saya berbeda dengan hari hari sebelumnya dan perbedaan ini sangat signifikan.

Kamis, 14 April 2011

Submit URL ke Yahoo & Bing

Terhitung dari tanggal 9 Maret 2011 hingga sekarang, sudah 36 hari blog ini diterbitkan dengan bertahan tidak melakukan Add URL ke Google ataupun submit URL ke search Engine Lainnya. Namun hari ini saya mengambil keputusan untuk melakukan submit URL ke Yahoo dan Bing Search Engine. Karena hingga posting ini saya buat, blog Laman Pemula belum juga terindex oleh kedua mesin pencari ini.

Rabu, 13 April 2011

Mengamati Posisi Blog di Google SERP

Yang selalu menjadi pertanyaan para pemula seperti saya ini adalah bagaimana agar blog cepat terindex? Bagaimana mengetahui apabila blog saya sudah terindex? Apakah blog baru saya sudah muncul / tampil  di SERP (Search Engine Results Page)? Selanjutnya pertanyaan berkembang menjadi; apakah posting baru saya sudah teindex dan muncul / tampil di SERP? Bagaimana posting baru saya cepat terindex dan tampil di serp? Bagaimana supaya Googlebot mengunjungi blog / posting baru saya ini?

Popular Posts